ARTI LAMBANG TIM REAKSI CEPAT

Image



  • Bingkai Oval bermakna lentur/ kenyal, artinya TRC bersifat Fleksibel
  • Gambar Segitiga berwarna Orange ditengah adalah lambang Penanggulangan Bencana Dunia
  • Lingkaran Merah Putih adalah bendera Indonesia
  • Lingkaran Hitam dengan tulisan Penanggulangan Bencana Indonesia bermakna suasana kelam karena suatu bencana
  • Warna Merah, Kuning, dan Hijau adalah fase tanggap darurat, kesiapsiagaan dan rehabilitasi, artinya TRC mulai bekerja sejak kondisi darurat hingga berakhirnya suatu peristiwa bencana secara simultan (tidak berhenti pada satu fase saja)
  • Warna Biru dominan ditengah lingkaran bermakna misi yang diemban TRC adalah Humanisme/ Kemanusiaan
  • Gambar 8 Anak Panah bermakna 8 unsur pengkajian yaitu : Persiapan, Pengumpulan Data, Identifikasi, Interprestasi, Analisis, Prakiraan, Pelaporan, dan Monitoring.


 

TAGANA SUMSEL

Alamat : Jln. Kapt. Anwar Sastro Dinas Sosial Prov. Sumsel
Telp. (0711) 311517 Fax. (0711) 310265
Email : taganasumsel@yahoo.co.id